Pernahkah kamu tertarik dengan instastory orang lain di Instagram dan ingin menyimpannya? Namun sayangnya kita tidak bisa menyimpan atau mengambil story orang lain di Instagram. Bila memungkinkan lewat screenshot pun, itu hanya bisa untuk menyimpan foto saja, lantas bagaimana bila kita ingin menyimpan video instastory orang lain?
![]() |
storysaver net untuk download video instagram terbaru |
Untuk menyimpan foto atau video instastory orang lain kamu bisa pakai pihak ketiga yakni Storysaver.net.
Storysaver.net untuk Download Video IG
Saat ini memang sudah banyak situs atau platform untuk mengunduh Instagram story, tapi salah satu yang terbaik dan recomended adalah Storysaver, yang aman digunakan.
Storysaver.net adalah platform pihak ketiga yang dapat menyimpan foto dan video dari instastory. Lewat platform ini kamu bisa menyimpan semua post yang ada di Instagram hanya dengan menuliskan nama user Instagram yang kamu inginkan.
Namun untuk melakukan ini kamu harus memfollow user tersebut, karena situs ini tidak dapat menjangkau akun yang di private pemiliknya. Storysaver bisa digunakan secara gratis dan tanpa batas, artinya kamu bisa bebas sepuasnya berapapun story yang ingin di download. Selain itu situs ini juga aman digunakan.
Keunggulan StorySaver.net
Storysaver memiliki banyak keunggulan yang menjadikan platform ini memang layak kamu pilih untuk mendownload story-story teman kamu di Instagram. Adapun keunggulan tersebut yaitu:
fitur terbaru storysaver.net untuk download video dan foto Instagram HD |
1. Proses Pengunduhan yang Sangat Cepat
Salah satu keunggulan dari Storysaver adalah kecepatannya dalam mengunduh story instagram yang kamu sukai. Hanya butuh waktu beberapa detik saja unduhan pun sudah tersimpan di galeri Hp kamu.
2. Memiliki Tampilan yang Simple dan User Friendly
Keunggulan berikutnya dari situs Storysaver adalah dari tampilannya yang terlihat simple dan mudah digunakan. Sehingga buat kamu yang baru pertama kali menggunakan tool ini pun tidak kesulitan dan akan merasa nyaman menggunakanya.
3. Tidak Perlu Login atau Registrasi
Keunggulan lainnya yang ditawarkan Storysaver adalah kemudahannya untuk mengakses serta menggunakannya. Kamu cukup buka halaman situsnya dan ikuti petunjuk untuk menggunakannya.
4. Download Tanpa Batas
Lewat Storysaver ini kamu bisa download banyak story instagram tanpa batas kapanpun dan dimanapun sesukamu.
5. Bisa Download Foto dan Video
Platform Storysaver ini memungkinkan kamu untuk download banyak foto dan video dalam satu waktu.
6. Tak Perlu Melakukan Penginstalan
Untuk download instastory lewat Storysaver kamu tak perlu melakukan penginstalan platform ini, cukup dengan buka di halaman webnya dan langsung bisa kamu pakai.
7. Gratis dan Aman
Untuk mendownload menggunakan situs ini kamu tak perlu bayar biaya bulanan ataupun biaya registrasi karena situs ini gratis dan aman digunakan.
Cara Pakai Storysaver.net
Untuk menggunakan platform ini cukup mudah, berikut langkah-langkahnya:
- Pertama buka situs https://www.storysaver.net/ dan masukkan nama pengguna Instagram lalu klik tombol unduh
- Pilih cerita saat ini atau sorot halaman ini
- Selanjutnya klik tombol "Simpan sebagai" untuk menyimpannya di android, iPhone, Pc, atau laptop kamu.
Untuk lebih jelasnya berikut satu persatu cara pemakaiannya di ponsel android, iPhone dan Laptop:
#1 Cara Pakai StorySaver.net di Hp Android
Bagi pengguna smartphone android ikuti langkah-langkah berikut untuk download instastory orang lain dengan menggunakan Storysaver.net
- Pertama kamu buka aplikasi Instagram di Hp android kamu.
- Kemudian pilih Instagram Story orang lain yang akan kamu download.
- Selanjutnya salin link tautan Instagram Story tersebut.
salin link story ig dari browser - Setelah itu ke menu browser dan buka situs Storysaver.net.
- Kemudian masukan link yang telah disalin pada kolom yang ada di Storysaver.
copy paste link video ig ke kolom storysaver - Kemudian klik download atau unduh.
- Selanjutnya pilih Save as Photo atau Video untuk menyimpan Instagram Story tersebut.
klik save as untuk simpan foto dan video instagram ke hp - Setelah kamu klik selanjutnya tunggu hingga Instagram Story yang dipilih selesai di download.
#2 Cara Pakai Storysaver.net di iPhone
Berikut langkah-langkah menggunakan Storysaver di iPhone:
- Pertama kamu buka aplikasi Instagram di iPhone.
- Kemudian pilih InstaStory orang lain yang ingin kamu download.
- Selanjutnya salin link tautan InstaStory tersebut.
cara salin link video instagram di iPhone - Setelah itu ke menu browser web Documents by Readdle dan buka situs Storysaver.net. Karena fitur perangkat kamu, pengunduhan hanya berfungsi di iOS 13 atau versi iPhone yang lebih tinggi.
- Kemudian masukan link yang telah disalin pada kolom yang ada di Storysaver.net
- Kemudian klik download atau unduh.
- Selanjutnya pilih Save as Photo atau Video untuk menyimpan Instagram Story tersebut di Iphonemu.
- Setelah kamu klik selanjutnya tunggu hingga Instagram Story yang dipilih selesai di download.
#3 Cara Pakai StorySaver.net di Laptop Windows
Selain di android dan iPhone, Storysaver juga bisa digunakan di window laptop, caranya adalah:
- Buka aplikasi Instagram di laptop
- Lalu pilih InstaStory orang lain yang ingin kamu download.
- Selanjutnya salin link tautan InstaStory tersebut.
cara salin link ig story di browser laptop - Setelah itu ke menu browser google chrome terbaru dan buka situs Storysaver.net.
- Kemudian masukan link yang telah disalin pada kolom yang ada di Storysaver.net
- Kemudian klik download atau unduh.
- Selanjutnya pilih Save as Photo atau Video untuk menyimpan Instagram Story tersebut di perangkatmu.
- Setelah kamu klik selanjutnya tunggu hingga Instagram Story yang dipilih selesai di download.
- Kamu bisa file foto atau video yang telah diunduh dengan menggunakan VLC Player.
Nah, itulah tadi informasi mengenai cara pakai StorySaver.net di hp android, iPhone maupun laptop dari Technolati.com. Dengan menggunakan Storysaver.net kamu bisa download sepuasnya instastory teman kamu. Selamat mencoba